Waspada Infekai Jamur Hitam

Radar Kriminal JAMUR hitam menjadi salah satu penyakit berbahaya yang mengintai penyintas Covid-19. Kasus jamur hitam merebak di India dan b...


Radar Kriminal
JAMUR hitam menjadi salah satu penyakit berbahaya yang mengintai penyintas Covid-19.

Kasus jamur hitam merebak di India dan banyak dialami oleh orang-orang yang sebetulnya sudah sembuh dari Covid-19 namun justru terinfeksi jamur hitam.
Jamur bernama ilmiah mucormycosis ini sudah membunuh 4.200 orang di India dan biasanya menyerang pasien setelah sembuh dari Covid-19.

Jamur hitam tersebut juga sudah masuk Indonesia meski kasusnya tidak banyak.
Namun demikian, angka kematian dari kasus ini terbilang tinggi.

Selain menyebabkan kematian, infeksi jamur hitam juga biasanya membuat seseorang harus kehilangan beberapa organ tubuhnya.

Sebab jamur ini menginfeksi dengan cepat dan untuk menghentikannya, organ tubuh yang terinfeksi harus diambil.

Ini dilakukan sebagai upaya pencegahan agar jamur hitam tidak menyerang otak dan mengakibatkan efek yang fatal.
Dokter bedah biasanya menghilangkan mata, hidung, dan rahang pasien untuk mencegah penyebaran penyakit itu ke otak.

Tingkat kematian akibat jamur tersebut, menurut kantor berita AFP, mencapai di atas 50 persen.

Penyakit jamur hitam muncul melalui kontak dengan spora atau elemen jamur dari lingkungan seperti tanah, bahan organik yang membusuk seperti daun, tumpukan kompos, dan kotoran hewan.
Ketua Pokja Bidang Mikosis Paru Pusat Mikosis Paru FKUI/RS Persahabatan menyebutkan bahwa jamur hitam ini sudah masuk Indonesia dan beberapa kasusnya dilaporkan sudah muncul sebelum pandemi Covid-19.
“Meskipun jumlahnya tidak banyak, tetapi angka kematian dan kesakitannya tinggi,” kata Anna dalam konferensi pers bertajuk “Black Fungi pada Pasien Covid-19: Apa yang Perlu Kita Waspadai?” pada Kamis (3/6/2021).

Menurut dr Anna, penyakit tersebut terbilang langka.
Gejala jamur hitam
Anda harus mulai lebih waspada dan memperhatikan beberapa gejala yang timbul saat tubuh terinfeksi jamur hitam.
1. Mukormikosis rinoserebral

Jamur hitam menginfeksi rongga sinus lalu menyebar hingga ke otak.
Biasanya hal itu dialami oleh pasien diabetes yang tak terkontrol, atau pasien transplantasi ginjal.
Gejalanya adalah:
– Wajah bengkak pada satu sisi
– Sakit kepala
– Hidung tersumat
– Demam
– Kelainan berwarna hitam (black eschar) pada hidung atau mulut bagian atas2. Mukormikosis hitam paru
Pasien kanker biasanya mengalami jamur hitam paru. Gejala umumnya adalah:
– Demam disertai batuk
– Nyeri dada
– Sesak napas
– Biasanya gejala itu tidak membaik dengan pengobatan standar
3. Mukormikosis gastrointestinal
Jamur ini menyerang saluran cerna dan sering dialami oleh anak, terutama bayi prematur yang mendapat antibiotik sistemik, stereoid, pembedahan dan lain sebagainya.
Gejala umumnya adalah:
– Sakit perut
– Mual
– Muntah
– Pendarahan gastrointestinal
4. Mukormikosis kulit
Mukomirkosis kulit adalah infeksi pada luka kulit, misalnya setelah operasi, luka bakar dan lain-lain.
Gejala umumnya adalah:
– lecet atau bisul
– Area yang terinfeksi menghitam
– Nyeri
– Hangat
– Kemerahan berlebihan
– Bengkak di sekitar luka
5. Mukormikosis diseminata
Mukormikosis diseminata merupakan infeksi yang menyebar melalui aliran darah.
Infeksi ini bisa menyebar ke organ lain, termasuk otak, limpa, jantung, dan lainnya.

Jamur hitam di aliran darah ini terjadi pada penderita penyakit berat namun sulit mengetahui gejala khususnya.
Penyakit ini bisa menyebabkan koma dan menyerang mental seseorang.
(Sind/Red)

COMMENTS






Nama

abu dhabi,1,aceh,23,Aceh Barat,2,aceh timur,152,aceh utara,3,Adventorial,7,aek nabara,2,aimas,2,amsterdam,1,anta beranta,1,artikel,2,Asahan,11,badau,3,badung,5,bali,22,banda aceh,1,bandar lampung,3,Bandung,68,bandung barat,5,bangka,135,bangka barat,74,bangka belitung,20,bangka selatan,11,bangka tengah,6,banjarmasin,1,banten,3,Banyuasin,2,banyuwangi,145,barito selatan,2,barito utara,3,Bat,2,batam,5,batang,22,batang kuis,1,batu bara,26,bekasi,39,belawan,1,belitung,379,belitung timur,21,beltim,41,bengkalis,3,bengkayang,20,berau,4,bilah barat,1,Bilah Hulu,2,binjai,1,bintang meriah,1,bireuen,1,blitar,2,bogor,11,bojonegoro,3,bolsel,1,Bondowoso,6,boyolali,1,brebes,1,ciamis,7,Cianjur,33,Cikampek,1,cilacap,2,cimahi,3,cirebon,9,Covid-19,14,Daerah,2812,deli serdang,11,Demak,2,denpasar,12,Depok,4,DolokSanggul,1,dumai,1,Ekonomi,1,empanang,1,garut,3,Gorontalo,3,gresik,2,Gunung Megang,1,gunungsitoli,7,hajoran,3,halmahera,2,Halmahera Barat,16,Halmahera Selatan,4,Hukum,2,idi rayeuk,1,indonesia,1,indramayu,1,Internasional,1,jakarta,480,jakarta barat,1,jakarta timur,1,jakarta utara,1,jatim,3,jatinangor,1,Jawa Barat,8,Jawa Tengah,2,Jawa Timur,5,Jawabarat,5,jayapura,8,jember,7,Jepara,4,jombang,5,kab. bandung,6,kab.bekasi,3,kab.berau,5,Kalbar,30,Kalimantan Barat,8,kalimantan timur,1,kalsel,1,Kalteng,1,Kaltim,5,Kampar,2,Kapuas Hulu,12,karawang,4,Karimun,86,Kasus,1,kayong utara,14,kediri,2,keerom,2,kendari,1,Kepri,10,ketapang,48,kisam ilir,1,klaten,39,kolaka timur,1,kota agung,7,Kota Pinang,1,kotim,1,KPK,1,Kriminal,661,kuala behe,1,kuansing,1,kuantan singingi,1,kubu raya,400,kuningan,1,Labubanbatu,61,Labubanbatu selatan,15,labuhan,1,labuhanbatu,1437,Labuhanbatu Raya,2,labuhanbatu selatan,111,Labuhanbatu Utara,14,labura,32,labusel,28,Lahubanbatu,1,lamongan,3,Lampung,44,Lampung Barat,1,lampung selatan,1,Lampung tengah,15,Lampung timur,4,lampung utara,1,landak,43,langkat,125,langsa,3,lebak,1,lembak,1,lingga,49,lombok,1,lombok tengah,3,lumajang,1,madiun,1,magetan,1,Majalengka,107,Makassar,1,malang,10,Maluku,3,maluku utara,5,malut,7,mamuju,3,manado,3,manggar,2,manokwari,1,mataram,2,Maybrat,1,medan,78,Melawi,53,mempawah,18,menggala kota,1,menjalin,1,meranti,1,metro,1,mojokerto,3,muara dua,14,muara enim,126,mukomuko,3,Muna,1,muntok,1,musi banyuasin,1,musi rawas,1,nanga pinoh,1,Negeri Antah Berantah,9,negeri lama,1,Ngabang,1,nganjuk,2,Nias,15,Nias Selatan,3,Nias utara,5,NTB,61,Nusa Dua,3,ogan ilir,1,oku selatan,11,pacitan,11,padalarang,1,padang lawas,5,padang sidimpuan,2,palangka raya,4,palas,2,palembang,15,pali,3,paluta,1,pamekasan,1,Pandeglang,80,pangandaran,1,pangkal pinang,31,papua,4,papua barat,2,parapat,1,Pasuruan,2,pati,2,pekalongan,10,pekanbaru,13,Pemalang,2,Pendidikan,3,Peristiwa,3023,pesawaran,55,pesisir barat,1,politik,116,ponorogo,3,Pontianak,495,pontianak utara,1,prabumulih,1,pringsewu,1,probolinggo,8,pulau panggung,1,purwakarta,5,purwokerto,1,Purworejo,1,putussibau,4,radar kriminal,3,Ragam,2755,raja ampat,2,Rantauprapat,29,Riau,8,rokan hulu,1,rote ndao,1,sambas,14,samosir,3,Sampang,3,sanggau,66,sarawak,1,sekadau,12,sekayam,1,selayar,1,semarang,6,Serang,8,seruyan,1,siak,1,siantar,3,Sibolga,3,sidempuan,1,sidoarjo,29,Simalungun,252,singkawang,42,sinjai,1,sintang,64,situbondo,1,solo,1,solok,1,sorong,49,sorong selatan,20,Sosial,14,sragen,1,stabat,15,Suap,1,Subang,10,subulussalam,4,sukabumi,10,sukadana,1,Sulawesi Tengah,1,sulsel,4,sumatera,1,sumbawa barat,3,sumenep,1,sumsel,3,sumut,17,Sungai Ambawang,2,surabaya,42,surakarta,5,tana tidung,1,tana toraja,1,tangerang,3,tangerang selatan,2,tanggamus,28,tanjabtim,15,tanjung agung,1,tanjung enim,7,tanjung lalang,1,Tanjung Pinang,1,tanjungpandan,4,tasikmalaya,48,Teekini,1,Terkini,9513,Terkini kediri,1,Terkino,1,Terkinu,2,Terlini,1,ternate,3,tidore,1,toba,2,trenggelek,2,tuban,1,tulang bawang,36,tulungagung,20,way kanan,2,wonogiri,2,wonosobo,3,yalimo,1,yogyakarta,4,
ltr
item
radarkriminal.com: Waspada Infekai Jamur Hitam
Waspada Infekai Jamur Hitam
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi3gxnOyfURc1ABffaSOW0phoSfFxLnSZH5Hr3ueZpc_IFT9hWr0AmG547jO60P7cwdsVFAun1DSsieoNS-BTsIdqmpJt00BA0TTn6K9fV6nHNAybK8yeI__SiAD4idomrBzc41zXsCF7Jx/s320/IMG_20210726_012838-483x280.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi3gxnOyfURc1ABffaSOW0phoSfFxLnSZH5Hr3ueZpc_IFT9hWr0AmG547jO60P7cwdsVFAun1DSsieoNS-BTsIdqmpJt00BA0TTn6K9fV6nHNAybK8yeI__SiAD4idomrBzc41zXsCF7Jx/s72-c/IMG_20210726_012838-483x280.jpg
radarkriminal.com
https://www.radarkriminal.com/2021/07/waspada-infekai-jamur-hitam.html
https://www.radarkriminal.com/
https://www.radarkriminal.com/
https://www.radarkriminal.com/2021/07/waspada-infekai-jamur-hitam.html
true
1345356970573142364
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy