Danrem 061/SK Apresiasi Sinergitas Elemen Masyarakat Sukseskan Festival Merah Putih

JAKARTA, Radar Kriminal Kegiatan Festival Merah Putih (FMP)  setelah dilaksanakan selama dua bulan di Kota Bogor, dengan serangkaian kegiata...


JAKARTA, Radar Kriminal

Kegiatan Festival Merah Putih (FMP)  setelah dilaksanakan selama dua bulan di Kota Bogor, dengan serangkaian kegiatannya, pada hari Minggu (29/8/2021) resmi ditutup. 


Dalam keterangan tertulis Penerangan Korem 061/SK, Senin (30/8/2021), kegiatan penutupan FMP tahun ini dilaksanakan di Resimen 2 Pelopor Markas Brimob Kedung Halang Kota Bogor.


Kegiatan Penutupan Festival Merah Putih dimeriahkan dengan Parade Bendera Merah Putih serta pameran alutsista dari Resimen Pelopor 2 Brimob. Pada penutupan FMP tersebut  dihadiri  Danrem 061 Surya Kencana Brigjen TNI Ahmad Fauzi Walikota Bogor Bima Arya, Forum Kerukunan Umat Beragama, perwakilan dari Yonif 315, Resimen 2 Pelopor perwakilan dari Lanud Atang Sanjaya, Dandenpom Kota Bogor, Kapolres Bogor Kota, dan perwakilan Forkopimda Kota Bogor.


Usai Parade Bendera Merah Putih yang mengawali kegiatan tersebut, acara dilanjutkan dengan laporan dari Ketua FMP tahun 2021 yaitu Teuku Anwar. Dalam laporannya Ia menjelaskan bahwa kegiatan tersebut adalah bentuk perayaan ulang tahun kemerdekaan Indonesia yang diselenggarakan selama dua bulan sejak Juli hingga Agustus oleh pemerintah Kota Bogor, dan tahun ini merupakan tahun keenam. Tema FMP tahun ini yaitu mengangkat tema ”Untuk Indonesiaku”.


Tujuan diselenggarakannya kegiatan tersebut  untuk menjaga jiwa nasionalisme agar tidak luntur walau dalam kondisi apapun termasuk wabah pandemi saat ini.


 Danrem 061/Suryakancana Brigjen TNI Ahmad Fauzi S.I.P.,M.M dalam sambutannya  mengungkapkan bahwa gelaran FMP tahun ini dilaksanakan ditengah masa pandemi global Covid-19, namun ditengah situasi kondisi yang tidak memungkinkan kegiatan FMP tetap berjalan dengan lancar.


”Parade Merah Putih ini menandai berakhirnya kegiatan Festival Merah Putih yang telah dilaksanakan selama kurang lebih 2 bulan, terutama di Kota Bogor. terus terang saja kami merasa bangga. Oleh karena itu kami mengucapkan salam hormat kepada seluruh yang terlibat pada kegiatan ini, " ujar Danrem .


Lebih lanjut Danrem menyampaikan,  kegiatan ini sangat bermanfaat dan berguna bagi seluruh masyarakat Kota Bogor, di mana Festival Merah Putih merupakan perpaduan berbagai elemen suku ras dan antar golongan dengan  membangun rasa kebangsaan, membangun rasa nasionalisme, rasa persatuan dan kesatuan serta rasa toleransi di Kota Bogor, ini yang memang sangat luar biasa dan sangat membanggakan.


”Dan selain itu, kami dari Korem 061/SK dengan dibantu oleh relawan dari FMP melaksanakan vaksinasi Kolaborasi bersama TNI-Polri termasuk Dinkes yang ada di Kota Bogor. Selain itu kami juga telah melaksanakan kegiatan utama lainnya, antara lain serbuan vaksinasi, kemudian donor darah reguler dan donor plasma konvalesen serta melaksanakan kegiatan wawasan kebangsaan untuk 1000 pelajar SLTA Sewilayah Korem 061/ Sk. Dan Alhamdulillah semua kegiatan ini dapat berjalan dengan sukses dan lancar. Oleh karena itu kami sangat berterima kasih atas sinergitas dari semua pihak, " terang Danrem.


Pada kesempatan tersebut Danrem 061/SK juga menyampaikan, vaksinasi di Rumah Sakit Salak, Yonif 315, sampai dengan terakhir bekerja sama dengan Festival Merah Putih, sudah membantu masyarakat yang berhasil divaksin.


"Kita telah melaksanakan vaksinasi totalitas 339.390 orang secara keseluruhan di Wilayah Korem 061/Suryakencana yang berhasil divaksin. Kami juga telah melaksanakan kegiatan wawasan kebangsaan untuk para pelajar, yang mana kita memberikan semangat kepada para pelajar, yaitu semangat persatuan dan kesatuan serta menjalin toleransi antar semua suku agama ras atau golongan termasuk bagian menciptakan pelajar pelajar sebagai generasi muda yang cerdas dan tangguh menghadapi kegiatan ke depan ini,” tambahnya.


”Kegiatan-kegiatan ini tentunya sangat bermakna dan sangat bermanfaat, yang jelas kami mengucapkan terima kasih atas kerja samanya dan ini adalah hal yang luar biasa atas pengabdian Festival Merah Putih di tahun ini. tapi untuk tahun depan tentunya akan tetap berlanjut kegiatan- kegiatan Festival Merah Putih yang lebih berguna, lebih bermanfaat dan memberikan makna bagi kehidupan kita di kota Bogor, " pungkas Danrem. (Dispenad).

Ajeb defgan

COMMENTS






Nama

abu dhabi,1,aceh,23,Aceh Barat,2,aceh timur,152,aceh utara,3,Adventorial,7,aek nabara,2,aimas,2,amsterdam,1,anta beranta,1,artikel,2,Asahan,11,badau,3,badung,5,bali,22,banda aceh,1,bandar lampung,3,Bandung,68,bandung barat,5,bangka,135,bangka barat,74,bangka belitung,20,bangka selatan,11,bangka tengah,6,banjarmasin,1,banten,3,Banyuasin,2,banyuwangi,145,barito selatan,2,barito utara,3,Bat,2,batam,5,batang,22,batang kuis,1,batu bara,26,bekasi,39,belawan,1,belitung,378,belitung timur,21,beltim,41,bengkalis,3,bengkayang,20,berau,4,bilah barat,1,Bilah Hulu,2,binjai,1,bintang meriah,1,bireuen,1,blitar,2,bogor,11,bojonegoro,3,bolsel,1,Bondowoso,6,boyolali,1,brebes,1,ciamis,7,Cianjur,33,Cikampek,1,cilacap,2,cimahi,3,cirebon,9,Covid-19,14,Daerah,2812,deli serdang,11,Demak,2,denpasar,12,Depok,4,DolokSanggul,1,dumai,1,Ekonomi,1,empanang,1,garut,3,Gorontalo,3,gresik,2,Gunung Megang,1,gunungsitoli,7,hajoran,3,halmahera,2,Halmahera Barat,16,Halmahera Selatan,4,Hukum,2,idi rayeuk,1,indonesia,1,indramayu,1,Internasional,1,jakarta,480,jakarta barat,1,jakarta timur,1,jakarta utara,1,jatim,3,jatinangor,1,Jawa Barat,8,Jawa Tengah,2,Jawa Timur,5,Jawabarat,5,jayapura,8,jember,7,Jepara,4,jombang,5,kab. bandung,6,kab.bekasi,3,kab.berau,5,Kalbar,30,Kalimantan Barat,8,kalimantan timur,1,kalsel,1,Kalteng,1,Kaltim,5,Kampar,2,Kapuas Hulu,12,karawang,4,Karimun,86,Kasus,1,kayong utara,14,kediri,2,keerom,2,kendari,1,Kepri,10,ketapang,48,kisam ilir,1,klaten,39,kolaka timur,1,kota agung,7,Kota Pinang,1,kotim,1,KPK,1,Kriminal,661,kuala behe,1,kuansing,1,kuantan singingi,1,kubu raya,400,kuningan,1,Labubanbatu,61,Labubanbatu selatan,14,labuhan,1,labuhanbatu,1437,Labuhanbatu Raya,2,labuhanbatu selatan,111,Labuhanbatu Utara,14,labura,32,labusel,27,Lahubanbatu,1,lamongan,3,Lampung,44,Lampung Barat,1,lampung selatan,1,Lampung tengah,15,Lampung timur,4,lampung utara,1,landak,43,langkat,125,langsa,3,lebak,1,lembak,1,lingga,49,lombok,1,lombok tengah,3,lumajang,1,madiun,1,magetan,1,Majalengka,107,Makassar,1,malang,10,Maluku,3,maluku utara,5,malut,7,mamuju,3,manado,3,manggar,2,manokwari,1,mataram,2,Maybrat,1,medan,78,Melawi,53,mempawah,18,menggala kota,1,menjalin,1,meranti,1,metro,1,mojokerto,3,muara dua,14,muara enim,126,mukomuko,3,Muna,1,muntok,1,musi banyuasin,1,musi rawas,1,nanga pinoh,1,Negeri Antah Berantah,9,negeri lama,1,Ngabang,1,nganjuk,2,Nias,15,Nias Selatan,3,Nias utara,5,NTB,61,Nusa Dua,3,ogan ilir,1,oku selatan,11,pacitan,11,padalarang,1,padang lawas,5,padang sidimpuan,2,palangka raya,4,palas,2,palembang,15,pali,3,paluta,1,pamekasan,1,Pandeglang,80,pangandaran,1,pangkal pinang,31,papua,4,papua barat,2,parapat,1,Pasuruan,2,pati,2,pekalongan,10,pekanbaru,13,Pemalang,2,Pendidikan,3,Peristiwa,3023,pesawaran,52,pesisir barat,1,politik,116,ponorogo,3,Pontianak,495,pontianak utara,1,prabumulih,1,pringsewu,1,probolinggo,8,pulau panggung,1,purwakarta,5,purwokerto,1,Purworejo,1,putussibau,4,radar kriminal,3,Ragam,2755,raja ampat,2,Rantauprapat,29,Riau,8,rokan hulu,1,rote ndao,1,sambas,14,samosir,3,Sampang,3,sanggau,66,sarawak,1,sekadau,12,sekayam,1,selayar,1,semarang,6,Serang,8,seruyan,1,siak,1,siantar,3,Sibolga,3,sidempuan,1,sidoarjo,29,Simalungun,251,singkawang,42,sinjai,1,sintang,64,situbondo,1,solo,1,solok,1,sorong,49,sorong selatan,20,Sosial,14,sragen,1,stabat,15,Suap,1,Subang,10,subulussalam,4,sukabumi,10,sukadana,1,Sulawesi Tengah,1,sulsel,4,sumatera,1,sumbawa barat,3,sumenep,1,sumsel,3,sumut,17,Sungai Ambawang,2,surabaya,42,surakarta,5,tana tidung,1,tana toraja,1,tangerang,3,tangerang selatan,2,tanggamus,28,tanjabtim,15,tanjung agung,1,tanjung enim,7,tanjung lalang,1,Tanjung Pinang,1,tanjungpandan,4,tasikmalaya,48,Teekini,1,Terkini,9507,Terkini kediri,1,Terkino,1,Terkinu,2,Terlini,1,ternate,3,tidore,1,toba,2,trenggelek,2,tuban,1,tulang bawang,36,tulungagung,20,way kanan,2,wonogiri,2,wonosobo,3,yalimo,1,yogyakarta,4,
ltr
item
radarkriminal.com: Danrem 061/SK Apresiasi Sinergitas Elemen Masyarakat Sukseskan Festival Merah Putih
Danrem 061/SK Apresiasi Sinergitas Elemen Masyarakat Sukseskan Festival Merah Putih
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgxKVmL_u4QF7XMny25iE596da-aOqO6GMBT16r3efQ9lyRcjtSht9CTZ-MriE_R7vBDCq8XTu_RZmFZJcTfXO9WNALinvnyVggC-Tb2FZeiy5m3bA7CIVAujcOGqrlA_ZgGmkSixxi5Jz1/s320/IMG-20210901-WA0008.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgxKVmL_u4QF7XMny25iE596da-aOqO6GMBT16r3efQ9lyRcjtSht9CTZ-MriE_R7vBDCq8XTu_RZmFZJcTfXO9WNALinvnyVggC-Tb2FZeiy5m3bA7CIVAujcOGqrlA_ZgGmkSixxi5Jz1/s72-c/IMG-20210901-WA0008.jpg
radarkriminal.com
https://www.radarkriminal.com/2021/09/danrem-061sk-apresiasi-sinergitas.html
https://www.radarkriminal.com/
https://www.radarkriminal.com/
https://www.radarkriminal.com/2021/09/danrem-061sk-apresiasi-sinergitas.html
true
1345356970573142364
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy