Jelang Pelantikan, Wakapolda Banten Beri Arahan Kepada Siswa Diktuk SPN Polda Banten

Pandeglang, RK  Wakapolda Banten beri pembekalan kepada Siswa Diktuk Bintara Polri gelombang II T.A 2024 SPN Polda Banten pada Kamis (12/12)...



Pandeglang, RK 

Wakapolda Banten beri pembekalan kepada Siswa Diktuk Bintara Polri gelombang II T.A 2024 SPN Polda Banten pada Kamis (12/12).


Kegiatan dipimpin Wakapolda Banten Brigjen Pol Hengki didampingi Irwasda Polda Banten Kombes Pol Hendra, Ka SPN Polda Banten Kombes Pol Teddy Fanani, PJU Polda Banten, pejabat SPN Polda Banten dan seluruh siswa.


Dalam sambutannya Wakapolda Banten mengatakan kepada para siswa bahwa nanti akan menghadapi berbagai tantangan tugas. “Menjadi anggota Polri adalah panggilan pengabdian yang mulia, Polri bukan hanya pekerjaan, tetapi amanah besar untuk memelihara dan menjaga kamtibmas, menegakkan hukum serta melindungi, mengayomi dan melayani masyarakat. Dalam perjalanan karier nanti, rekan-rekan akan menghadapi berbagai tantangan yang membutuhkan kedisiplinan, integritas dan kemampuan profesional,” katanya.


Hengki menjelaskan bahwa para siswa harus menjadi anggota Polri yang baik. “Polri bukan hanya institusi tetapi juga keluarga besar dan rekan-rekan merupakan bagian dari keluarga ini dan sebagai keluarga kita harus saling mendukung untuk menjaga kehormatan dan nama baik Institusi, jadilah anggota Polri yang profesional, bermoral dan dicintai oleh masyarakat,” jelasnya.


Wakapolda menekankan beberapa hal penting sebagai bekal dalam pelaksanaan tugas, yaitu : 


1. Tingkatkan Disiplin dan Integritas. Disiplin Adalah kunci utama dalam setiap aspek Kehidupan seorang anggota polri. Jangan Pernah kompromi terhadap pelanggaran;

2. Pegang Teguh Nilai-nilai Tribrata dan Catur Prasetya. Tribrata dan catur prasetya Adalah pedoman moral dan etika yang harus Rekan-rekan junjung tinggi.

3. Tingkatkan Kemampuan dan Kompetensi. Dunia kepolisian terus berkembang seiring Dengan tantangan zaman. Tingkatkan Kemampuan rekan-rekan, terutama dalam Bidang teknologi, komunikasi, dan pelayanan Publik. Jadilah anggota polri yang adaptif dan Inovatif.

4. Bangun Keimanan dan Ketakwaan. Dalam Setiap langkah, jangan lupakan keimanan dan Ketakwaan kepada tuhan yang maha esa. Ini Adalah landasan utama untuk menjaga Moralitas dan ketenangan hati dalam Menghadapi berbagai cobaan di lapangan.

5. Jaga Hubungan Baik dengan Masyarakat, Rekan-rekan adalah ujung tombak institusi Polri. Sikap dan perilaku rekan-rekan akan Mencerminkan wajah polri di mata Masyarakat. Jalin hubungan yang baik, Humanis, dan penuh empati dengan Masyarakat. Ingatlah bahwa polri ada untuk Melayani, bukan untuk dilayani.


Hengki menerangkan kegiatan tersebut berguna untuk mendapatkan bekal Ilmu, mental, dan moral sebelum memasuki dunia tugas yang sesungguhnya. “Kegiatan pembekalan ini merupakan momen penting bagi rekan-rekan sebagai calon Bhayangkara negara untuk mendapatkan bekal Ilmu, mental, dan moral sebelum memasuki dunia tugas yang sesungguhnya. Saya yakin dan percaya, dengan semangat dan dedikasi yang rekan-rekan tunjukkan selama pendidikan ini, Rekan-rekan akan menjadi bhayangkara negara yang mampu mengemban tugas dengan baik dan menjadi anggota Polri yang presisi serta dipercaya oleh masyarakat,” jelasnya.


“Sebagai anggota polri, khususnya di wilayah Hukum Polda Banten, saya berharap kita semua bisa menjadi Bhayangkara yang mampu memprediksi tingkat ancaman serta gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat. Kemudian dalam memberikan respon terhadap pengaduan dan layanan kepada masyarakat diharapkan bisa dilaksanakan dengan cepat dan tepat,” tambahnya.


Hengki berpesan kepada para siswa agar menjadi Bhayangkara muda yang membanggakan. “Pada kesempatan ini, saya berpesan kepada seluruh siswa agar menjadi Bhayangkara muda yang membanggakan, yang siap memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat. Ingatlah bahwa keberhasilan polri tidak terlepas dari kontribusi rekan sekalian sebagai ujung tombak tugas di lapangan,” pesan Wakapolda Banten.


Terakhir Hengki yakin bahwa para siswa akan mampu menjalankan tugas dan tanggung jawab dengan baik. “Saya yakin dan percaya, dengan semangat dan dedikasi yang ditunjukkan selama masa pendidikan ini, rekan-rekan akan mampu menjalankan tugas dan tanggung jawab dengan baik. jadilah pelindung, pengayom, dan pelayan masyarakat yang selalu menjunjung tinggi keadilan dan kemanusiaan,” tutupnya.


(YEN)

COMMENTS


Nama

a,1,abu dhabi,1,aceh,26,Aceh Barat,2,aceh timur,152,aceh utara,3,Adventorial,7,aek nabara,2,aimas,2,Ambarawa,2,amsterdam,1,Angkola Timur,1,anta beranta,1,artikel,2,Asahan,14,badau,3,badung,5,bagansiapiapi,3,balai jaya,1,bali,26,balige,1,banda aceh,4,bandar lampung,12,Bandung,76,bandung barat,5,banggai,1,bangka,135,bangka barat,74,bangka belitung,26,bangka selatan,17,bangka tengah,7,banjarmasin,1,banten,21,Banyuasin,2,banyumas,1,banyuwangi,145,barito selatan,3,barito utara,3,Bat,2,batam,6,batang,48,batang kuis,1,batu,1,batu bara,26,bekasi,47,belawan,13,belitung,451,belitung timur,24,beltim,60,bengkalis,3,bengkayang,22,Bengkulu,1,berau,4,bilah barat,1,Bilah Hulu,2,binjai,8,bintan,1,bintang meriah,1,bireuen,1,blitar,2,bogor,14,bojonegoro,3,bolsel,1,Bondowoso,9,boyolali,1,brebes,1,Catatan,1,ciamis,332,Cianjur,33,Cikampek,1,cilacap,3,cilegon,2,cimahi,4,cirebon,11,Covid-19,14,Daerah,2812,Danau Toba,1,deli serdang,55,Demak,2,denpasar,17,Depok,5,DolokSanggul,1,dumai,2,Ekonomi,1,empanang,1,Empat Lawang,9,entikong,4,garut,4,Gorontalo,3,gresik,2,Gunung Megang,1,gunungsitoli,15,hajoran,3,halmahera,2,Halmahera Barat,16,Halmahera Selatan,4,Hamparan Perak,2,hinai,1,Hukum,2,Humbahas,1,idi rayeuk,1,Iklan,2,IKN,1,indonesia,1,indramayu,3,Internasional,1,jakarta,591,jakarta barat,1,jakarta timur,1,jakarta utara,1,jatim,3,jatinangor,1,Jawa Barat,11,Jawa Tengah,3,Jawa Timur,5,Jawabarat,5,jayapura,8,jember,9,Jepara,5,jombang,5,kab. bandung,7,Kab. Tasikmalaya,3,kab.bekasi,3,kab.berau,5,Kab.Karo,2,Kalbar,34,Kalimantan Barat,10,kalimantan timur,2,kalsel,1,Kalteng,2,Kaltim,5,Kampar,3,Kapuas Hulu,12,karawang,4,Karimun,91,Kasus,1,kayong utara,14,kediri,2,keerom,2,Kendalbulur,1,kendari,1,Kepri,10,ketapang,51,kisam ilir,1,klaten,39,kolaka timur,1,kota agung,7,Kota Pinang,2,kotim,4,KPK,1,Kriminal,661,kuala behe,1,kuala pembuang,1,kuansing,1,kuantan singingi,1,kubu raya,444,kundur barat,1,kuningan,11,l Kuningan,1,Labubanbatu,62,Labubanbatu selatan,15,labuhan,1,labuhan deli,18,labuhanbatu,1495,Labuhanbatu Raya,2,labuhanbatu selatan,112,Labuhanbatu Utara,14,labura,33,labusel,28,lahat,1,Lahubanbatu,1,lamongan,3,Lampung,59,Lampung Barat,2,lampung selatan,4,Lampung tengah,15,Lampung timur,4,lampung utara,2,landak,45,langkat,229,langsa,3,lebak,9,lembak,1,limboto,1,lingga,49,lombok,1,lombok tengah,3,London(UK),1,lumajang,1,luwuk banggai,3,madiun,1,Magelang,10,magetan,1,Majalengka,107,Makassar,1,malang,10,Maluku,3,maluku utara,5,malut,7,mamuju,3,manado,3,mandailing natal,20,manggar,5,manokwari,1,mataram,2,Maybrat,1,meda,1,medan,531,Melawi,56,mempawah,18,menggala kota,1,mengwi,1,menjalin,1,meranti,1,metro,1,minut,1,mojokerto,3,muara dua,14,muara enim,134,mukomuko,3,Muna,1,muntok,1,musi banyuasin,1,musi rawas,1,nanga pinoh,1,Nasional,1,Negeri Antah Berantah,9,negeri lama,1,Ngabang,1,nganjuk,3,Nias,17,Nias Barat,1,Nias Selatan,6,Nias utara,5,NTB,63,Nusa Dua,3,ogan ilir,4,OKI,4,oku selatan,11,pacitan,40,padalarang,1,padang lawas,6,padang lawas utara,1,padang sidimpuan,5,palangka raya,9,palas,2,palembang,16,pali,3,palopo,1,palu,4,paluta,1,pamekasan,1,Pandeglang,598,pangandaran,1,pangkal pinang,34,Pangkalan Bun,1,papua,7,papua barat,2,parapat,2,Pargarutan,1,Pariaman,1,Pasuruan,2,pati,4,pekalongan,359,pekanbaru,14,Pemalang,3,Pematang Siantar,8,Pendidikan,3,Peristiwa,3023,pesawaran,71,pesisir barat,2,politik,116,ponorogo,3,Pontianak,549,pontianak utara,1,prabumulih,1,pringsewu,550,probolinggo,8,pulau panggung,2,purwakarta,6,purwokerto,1,Purworejo,1,putussibau,5,Rabat,1,radar kriminal,3,Ragam,2755,raja ampat,4,Rantauprapat,29,Riau,9,rokan hilir,27,rokan hulu,1,rote ndao,1,Samarinda,1,sambas,17,samosir,4,Sampang,4,sanggau,88,sarawak,1,sekadau,15,sekayam,1,selayar,1,semarang,7,Serang,96,serdang bedagai,2,seruyan,1,siak,1,siantar,10,sibolangit,2,Sibolga,4,Siborongborong,1,sidempuan,1,sidoarjo,29,Simalungun,300,singkawang,42,sinjai,1,sintang,66,sipirok,2,situbondo,1,solo,1,solok,1,sorong,103,sorong selatan,20,Sosial,14,sragen,1,stabat,40,Suap,1,Subang,10,subulussalam,4,sukabumi,10,sukadana,1,sukajaya,1,Sulawesi Tengah,1,sulsel,5,sulteng,9,sumatera,1,sumbar,1,sumbawa barat,3,sumenep,1,sumsel,5,sumut,22,Sungai Ambawang,2,surabaya,43,surakarta,5,tambraw,2,tana tidung,1,tana toraja,1,tanah karo,2,tangerang,10,tangerang selatan,3,tanggamus,211,tanjabtim,15,tanjung agung,1,tanjung balai,1,tanjung enim,8,tanjung lalang,1,tanjung morawa,1,Tanjung Pinang,1,tanjungbalai,6,tanjungpandan,7,tapanuli selatan,21,tapanuli tengah,1,tapanuli utara,2,Tapsel,5,tarutung,1,tasikmalaya,109,tebing tinggi,19,Teekini,1,Ter,1,Terkin,1,Terkini,13342,Terkini kediri,1,Terkino,1,Terkinu,2,Terlini,1,ternate,3,tidore,1,Timika,1,toba,4,touna,26,trenggelek,2,tuban,3,tulang bawang,36,tulungagung,79,ujung tanjung,1,Undangan,1,way kanan,6,wonogiri,2,wonosobo,3,yalimo,1,yogyakarta,4,
ltr
item
radarkriminal.com: Jelang Pelantikan, Wakapolda Banten Beri Arahan Kepada Siswa Diktuk SPN Polda Banten
Jelang Pelantikan, Wakapolda Banten Beri Arahan Kepada Siswa Diktuk SPN Polda Banten
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjh12D-EqnQW1yAFOHCJFWFUDONuhAx36PVNfQ2wpCM12r7y8KLlnajQDrAhRF2_Ar8DQnZgf0mNJlokpkVRkS3fqzhCEMVuBcYJ-bAE2XLt7LNlF9eQ-jFgUsOo1iDpqOgmZM0VRdlbx3xBNgbGHvcGZ6jNjDWSkmptpMw2TPjyAoIy6-d5-TB9j-PCrnF/s320/IMG-20241212-WA0089.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjh12D-EqnQW1yAFOHCJFWFUDONuhAx36PVNfQ2wpCM12r7y8KLlnajQDrAhRF2_Ar8DQnZgf0mNJlokpkVRkS3fqzhCEMVuBcYJ-bAE2XLt7LNlF9eQ-jFgUsOo1iDpqOgmZM0VRdlbx3xBNgbGHvcGZ6jNjDWSkmptpMw2TPjyAoIy6-d5-TB9j-PCrnF/s72-c/IMG-20241212-WA0089.jpg
radarkriminal.com
https://www.radarkriminal.com/2024/12/jelang-pelantikan-wakapolda-banten-beri.html
https://www.radarkriminal.com/
https://www.radarkriminal.com/
https://www.radarkriminal.com/2024/12/jelang-pelantikan-wakapolda-banten-beri.html
true
1345356970573142364
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy